Mungkin kita pernah merasa bosan ketika belajar salah satu bahasa pemogramman.Yah, memang itu adalah hal yang wajar, saya juga waktu belajar bahasa pemogramman sering mengalami hal yang sama yaitu bosan.Tetapi dengan niat saya yang kuat untuk menjadi seorang programmer saya terus belajar dan akhirnya rasa bosan itu hilang.
Lantas apakah kalian tahu kalau dengan kita belajar bahasa pemogramman komputer ada manfaatnya? Yah, dengan kita belajar bahasa pemogramman komputer, kita akan mendapatkan manfaat-nya.Lalu apa manfaat ketika kita belajar bahasa pemogramman komputer? Berikut beberapa manfaat belajar bahasa pemogramman komputer.
Melatih Logika kita
via : google |
Lalu saya mengalami error, kemudian saya tanya lagi kepada guru saya, Pak ini tidak bisa pakai operator bagi.Dan guru saya bilang coba kamu pakai logika matematika, ini bagi 4 jadi apa? Kemudian saya penasaran, lalu saya mencari-mencari logikanya tersebut dan akhirnya saya dapat caranya bagaimana.
Nah itulah salah satu manfaat ketika kita belajar bahasa pemogramman komputer, logika kita akan di latih.
Rasa ingin tahu tinggi
via : www.5cog.com |
Dapat menciptakan sesuatu untuk orang lain agar bermanfaat
Setelah anda mempelajari bahasa pemogramman komputer, pasti anda akan membuat sebuah program komputer tapi jangan buat program komputer hanya untuk diri anda sendiri.Buatlah sebuah aplikasi agar bermafaat untuk orang lain, hal ini mengacu kepada kebaikan anda.Terlihat Keren
via : salampaste |
Terlatih mengetik cepat
via : www.merdeka.com |
Memicu untuk kreatif
Kreatif? Yah kreatif, jika kita ingin membuat sebuah aplikasi kita harus selalu mempunyai ide yang kreatif, karena dengan tidak adanya kreatif kita tidak dapat membuat aplikasi itu terlihat menarik, dengan kreatif juga kita akan di latih untuk berimjinasi.Mendapatkan banyak ilmu
Ketika kita belajar bahasa pemogramman komputer bukan berarti kita hanya dapat ilmu mengenai bahasa pemogramman komputer saja, tetapi kita akan mendapatkan banyak ilmu.Oke itu dulu artikel kita kali ini mengenai beberapa manfaat belajar bahasa pemogramman komputer.Semoga artikel ini bisa bermanfaat untuk anda, dan juga bisa untuk menjadi motivasi untuk anda agar segera belajar bahasa pemogramman komputer agar supaya bisa terlihat keren dan mendapatkan banyak ilmu hahaha.